PENGARUH PROMOSI DAN KOMPENSASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI PT.TELKOM KENDATEL CIAMIS
DOI:
https://doi.org/10.31943/gemawiralodra.v10i2.76Keywords:
Promosi, Kompensasi, Kepuasan Kerja KaryawanAbstract
Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriftif dan asosiatif. Penelitian ini bertujuan untuk mencari, mengolah, dan menyajikan informasi dan data untuk memperoleh kejelasan mengenai pengaruh promosi jabatan dan kompensasi terhadap kepuasan kerja karyawan pada PT Telkom Kandatel Ciamis.
Jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 30 orang, anggota populasi oleh penulis dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan sebanyak 30 orang, sehingga teknik sampling yang digunakan adalah sampling jenuh atau sensus dimana semua anggota populasi dijadikan sampel.
Hasil penelitian menunjukan bahwa Promosi (X1) dan kompensasi (X2) berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja (Y) sisanya dipengaruhi oleh variabel lain seperti kepemimpinan, lingkungan kerja, rekan kerja yang tidak diukur dalam penelitian ini. Hal ini menunjukkan adanya hubungan yang sedang sesuai dengan pedoman interpretasi koefisien korelasi.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
The use of non-commercial articles will be governed by the Creative Commons Attribution license as currently approved at http://creativecommons.org/licenses/by/4.0/. This license allows users to (1) Share (copy and redistribute the material in any medium) or format; (2) Adapt (remix, transform, and build upon the material), for any purpose, even commercially.