PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS GOOGLE CLASROOM SAAT PADEMI COVID 19 DAN DAMPKANYA TERHADAP PARTISIPASI PESERTA DIDIK

Authors

  • rasilah STKIP NU Indramayu
  • Jarnawi Afgani Dahlan Universitas Pendidikan Indonesia
  • sudirman sudirman

DOI:

https://doi.org/10.31943/gemawiralodra.v11i2.121

Keywords:

Pembelajaran Online, partisipasi peserta didik, Covid 19, Google Classroom

Abstract

Pademi virus corona memaksa guru untuk mempraktikan pembelajaran berbasis online. Banyak penelitian yang menggunakan teknologi untuk membantu proses pembelajaran, namun masih sedikit penelitian yang menggunakan google classroom untuk membantu proses pembelajaran matematika. Tujuan penelitian ini yakni menganalisis dampak penggunaan pembelajaran berbasis google classroom. Metode penelitian yang digunakan adalah metode  kualitatif diskriptif menggunakan metode survey. Instrumen yang digunakan yaitu angket respon peserta didik. Subjek penelitian ini adalah peserta didik SMP NU Darul Ma’arif kelas 8 semester genap kabupaten Indramayu. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa indikator pengetahuan penggunaan Google Classroom pada menunjukan rata-rata peserta didik menjawab sangat setuju dan setuju adalah 86,4 % dan tidak setuju sebesar 13,6 %. Untuk indikator kualitas pembelajaran menggunakan aplikasi google classrom rata-rata peserta didik menjawab sangat setuju dan  setuju 92,2 % dan tidak setuju sebesar 7,8%. Sedangkan, untuk indikator kemudahan  menggunakan aplikasi google rata-rata peserta didik menjawab sangat setuju dan  setuju 87,5 % dan tidak setuju sebesar 12,5%. Hasil tersebut menunjukan bahwa pembelajaran google classroom mendapatkan respon yang baik peserta didik  sehingga dapat digunakan saat pembelajaran online disaat pademi covid 19

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2020-10-29

How to Cite

rasilah, rasilah, Afgani Dahlan, J. ., & sudirman, sudirman. (2020). PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS GOOGLE CLASROOM SAAT PADEMI COVID 19 DAN DAMPKANYA TERHADAP PARTISIPASI PESERTA DIDIK. Gema Wiralodra, 11(2), 171–181. https://doi.org/10.31943/gemawiralodra.v11i2.121

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>